Reparasi LCD TV Merk IYATA Tidak Bisa Diremote Dan Tombol Panel Error

Reparasi LCD TV Merk IYATA Tidak Bisa Diremote Dan Tombol Panel Error.

LCD TV merk IYATA


17 inchi
TV ini buatan lokal oleh pt. tri tunggal sejahtera lestari namun yang jadi pertanyaan kenapa tidak ada Logo SNI? apakah ilegal? Hanya perakitan saja? atau malah refurbish?

Bongkar aja lah...


Bongkar



Panel LCD



Bagian Blok



Mainboard



Regulator



Tombol Panel



IR sensor & Led indikator



Chipset & ROM


Audio


IC IF


DC to DC Stepdown


Tampilan bawah Mainboard

Untuk penanganan masalah tidak bisa diremote hal yang saya lakukan adalah pengecekan vcc 5V di sensor IR setelah dilakukan pengecheckan ternyata vcc normal, lanjut saya melakukan penggantian sensor IR dengan yang baru. Testing dengan remote langsung OK, problem solved.
Untuk penanganan masalah tombol panel error setelah saya lakukan pengecheckan ternyata posisi tombol dan plastik push button terlalu menempel, sehingga jika tombol CH+ yang ditekan malah muncul menu, dipencet menu malah tampil AV, dll.


Tombol panel

 
Plastik push button

Solusi atau langkah yang saya lakukan agar plastik tidak terlalu menempel pada tombol adalah dengan sedikit mengurangi ketinggian plastik atau memangkasnya memakai mini grinder.

Memangkas ketinggian plastik


hasil pemangkasan

Setelah beberapa saat dilakukan perakitan unit, lanjut dilakukan testing atau uji coba. dan hasilnya sangat memuaskan. tombol panel yang tadinya error pun kini normal kembali.

Dan TV pun bisa dibawa pulang konsumen.

TV Setelah direparasi

Sekian dan terimakasih.

Jangan lupa bagikan ke sosmed kalian, jika artikel ini bermanfaat!

0 Response to "Reparasi LCD TV Merk IYATA Tidak Bisa Diremote Dan Tombol Panel Error"

Posting Komentar