Cara memperbaiki set top box Evinix H1 mati total

 Cara memperbaiki set top box Evinix H1 mati total 

Set top box Evinix H1 mati total 

Kasus sama seperti set top box LUBY DVB-T2-01 yang mati total kemarin cuma beda merek, analisa power supply bermasalah.

>>> Baca disini <<<

Penyebab mati total berhubungan dengan kualitas kapasitor elko yang tidak tahan terhadap panas jika perangkat dihidupkan/dinyalakan terus menerus tanpa dimatikan/off. Menyebabkan kapasitor elko short sehingga tegangan output dioda penyearah drop/ 0 (nol) volt.





Blok power supply 

EC12 & EC13 NG/not good.


Ganti kapasitor elko yang NG dengan yang baru. Setelah itu test nyala.



Yes.. done. Problems solved.

Kali ini tidak sempat saya lakukan test point vcc karena perangkat keburu dibawa kabur pemiliknya buat nonton bola FIFA piala dunia 2022 Qatar.


0 Response to "Cara memperbaiki set top box Evinix H1 mati total "

Posting Komentar